Sepupu member SHINee, Minho, muncul di ‘Superstar K3‘ yang ditayangkan 19 Agustus. Kemunculannya mengejutkan kedua juri, begitu juga dengan para penonton, karena penampilannya yang benar-benar berbeda dengan Minho.
Saat itu, seorang pria mengaku, “Minho SHINee adalah anak bibiku (dari ayah)” selama audisinya di ‘Superstar K’ mengungkapkan bahwa dia adalah sepupu Minho.
Sementara itu, pengakuannya menjadi perhatian dan menimbulkan penasaran karena penampilannya yang sangat jauh berbeda jika dibandingkan dengan Minho, yang terkenal dengan ketampanannya. In Soon Ee, salah seorang juri berkomentar atas pengakuannya itu, “Minho benar-benar tampan kan?“.
Menerima banyak perhatian dari skandal pengakuannya, potensi kemampuan bernyanyi sepupu Minho juga menjadi topik diskusi; talentanya akan terungkap di episode mendatang dari ‘Superstar K’.
Sementara itu, episode ini akan tayang dengan berbagai anggota keluarga dari beberapa selebritis seperti, saudara laki-laki Jiyeon T-ara, dan suadara perempuan Chan Mi 5Dolls juga.
via allkpop
indtrans: luphleeylyalya@asianfansclub
NO BASHING!!!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar